Laksanakan Pembangunan dengan Trengginas

SARMI – Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD), diperlukan semangat trengginas yang kuat agar dapat terlaksana dengan lancar.

Seperti yang dilakukan Kodim 1712/Sarmi dan warga, yang tampak trengginas melaksanakan pembangunan-pembangunan sasaran TMMD, Jumat, (11/6/21). (1712)

Baca Kabarsumbar.com lebih update via Google News, Klik Disini atau Join Telegram Disini.